Melihat Produksi Oli

Pekerja menyeleksi kemasan Federal Oil di Pabrik Pelumas Kawasan Industri Pulo Gadung Jakarta, Kamis (25/2/2016).

Pekerja memeriksa mesin pengemasan oli.

Aktivitas di plant PT Federal Karyatama (FKT) di kawasan industri Pulogadung yang merupakan anak usaha dari perusahaan konsumer otomotif, PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk.

Perusahaan ini mampu memproduksi rata-rata 216.000 botol pelumas Federal Oil setiap hari.

Selain Federal Oil, FKT juga memproduksi pelumas kendaraan roda empat, Federal Mobil.

Perusahaan ini juga turut memenuhi permintaan pelumas kendaraan bermotor di berbagai kota di Indonesia dari Aceh sampai Papua.

Tumpukan oli yang siap dikirim.

Pekerja menyeleksi kemasan Federal Oil di Pabrik Pelumas Kawasan Industri Pulo Gadung Jakarta, Kamis (25/2/2016).
Pekerja memeriksa mesin pengemasan oli.
Aktivitas di plant PT Federal Karyatama (FKT) di kawasan industri Pulogadung yang merupakan anak usaha dari perusahaan konsumer otomotif, PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk.
Perusahaan ini mampu memproduksi rata-rata 216.000 botol pelumas Federal Oil setiap hari.
Selain Federal Oil, FKT juga memproduksi pelumas kendaraan roda empat, Federal Mobil.
Perusahaan ini juga turut memenuhi permintaan pelumas kendaraan bermotor di berbagai kota di Indonesia dari Aceh sampai Papua.
Tumpukan oli yang siap dikirim.