Pelabuhan Patimban Lagi Dibangun, Ini Penampakan Proyeknya

Proyek ini ditargetkan selesai Desember 2019. Saat ini progresnya mencapai 13%.
Yang selesai lebih dulu adalah pembangunan pelabuhan Tahap I. Pembangunan Tahap I adalah car terminal atau terminal kendaraan.
Saat ini tahap pembangunan meliputi konstruksi reklamasi, dermaga, breakwater (pemecah gelombang laut), dan trestle dermaga.
Pembangunannya sejauh ini tidak ada hambatan.