Mengais Rezeki dengan Jualan Baju Muslim di Bulan Suci

Para pedagang mulai menjual baju muslim di kawasan Skybridge Tanah Abang, Jakarta Pusat, Selasa (7/5/2019).
Baju muslim yang dijual mulai untuk anak-anak hingga orang dewasa.
Baju muslim yang dijual mulai untuk anak-anak hingga orang dewasa.
Warga juga mulai berburu pakaian muslim.
Pakaian muslim yang dijual seperti baju koko hingga jilbab.
Sajadah juga dijual.
Sejumlah pedagang menggelar obral selama Ramadhan ini.
Pakaian muslim dijual dengan harga bervariasi, mulai dari Rp 30.000-Rp 100.000.
Seorang warga memilih pakaian di salah satu kios Skybridge Tanah Abang.
Hampir semua kios di Skybridge menjual pakaian muslim.