Meraup Untung dari Beternak Bebek Alami

Seorang peternak menggembalakan bebek secara berpindah-pindah di area persawahan Desa Polanharjo, Ponggok, Klaten, Jawa Tengah, Selasa (29/9/2020).

Diketahui, beternak bebek secara tradisional tersebut mampu menekan biaya produksi karena peternak tidak perlu menyediakan pakan, bebek-bebek pun mengonsumsi pakan alami.

Selain itu, petani pun diuntungkan karena keberadaan bebek-bebek tersebut juga memakan hama pertanian seperti keong emas dan belalang.

Ratusan bebek umur 2-3 bulan dilepas untuk makan di area persawahan yang sudah di panen

Penggembala bebek dengan kendaraan roda dua dengan tambahan kandang dibelakang mampu membawa 300 hingga 400 ekor bebek.

Seorang peternak menggembalakan bebek secara berpindah-pindah di area persawahan Desa Polanharjo, Ponggok, Klaten, Jawa Tengah, Selasa (29/9/2020).
Diketahui, beternak bebek secara tradisional tersebut mampu menekan biaya produksi karena peternak tidak perlu menyediakan pakan, bebek-bebek pun mengonsumsi pakan alami.
Selain itu, petani pun diuntungkan karena keberadaan bebek-bebek tersebut juga memakan hama pertanian seperti keong emas dan belalang.
Ratusan bebek umur 2-3 bulan dilepas untuk makan di area persawahan yang sudah di panen
Penggembala bebek dengan kendaraan roda dua dengan tambahan kandang dibelakang mampu membawa 300 hingga 400 ekor bebek.