Jelang Natal dan Tahun Baru, Harga Telur Ayam Merangkak Naik
Kenaikan harga telur ayam tersebut terjadi seiring makin dekatnya Natal dan Tahun Baru.
Diperkirakan, kenaikan akan terus terjadi hingga awal Januari mendatang.