Menanti Rampungnya Pembangunan Proyek Tol JORR 2

Selesainya JORR 2 diharapkan dapat mengurangi beban Tol JORR 1 yang sudah semakin padat. Angkutan logistik juga akan terhindar dari kemacetan tol di dalam kota. Oleh karena masih ada beberapa ruas tol yang belum rampung, target operasional ruas-ruas tol tersebut pun berubah. Adapun untuk target operasional masing-masing ruas tol berbeda satu sama lainnya.