Perjuangan Tim Ekspedisi Susur Sungai BI Antar Uang Rupiah ke Pelosok Kalteng

Tim Kas Keliling Bank Indonesia membawa peti yang berisikan uang rupiah saat acara pelepasan tim ekspedisi rupiah susur sungai di Dermaga Flamboyan, Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Selasa (9/5/2023).

Para tim memasukkan peti yang berisikan uang rupiah ke dalam kapal kloytok. Kantor Perwakilan Bank Indonesia Kalimantan Tengah bekerja sama dengan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) setempat menyelenggarakan kegiatan Susur Sungai Kahayan hingga Sungai Kapuas untuk Cinta Bangga Paham Rupiah yang bertujuan menjamin ketersediaan Rupiah di masyarakat wilayah perairan sungai itu dalam jumlah nomial yang cukup, jenis pecahan yang sesuai dan dalam kondisi yang layak edar.   

Tim Kas Keliling Bank Indonesia membawa peti yang berisikan uang rupiah saat acara pelepasan tim ekspedisi rupiah susur sungai di Dermaga Flamboyan, Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Selasa (9/5/2023).
Para tim memasukkan peti yang berisikan uang rupiah ke dalam kapal kloytok. Kantor Perwakilan Bank Indonesia Kalimantan Tengah bekerja sama dengan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) setempat menyelenggarakan kegiatan Susur Sungai Kahayan hingga Sungai Kapuas untuk Cinta Bangga Paham Rupiah yang bertujuan menjamin ketersediaan Rupiah di masyarakat wilayah perairan sungai itu dalam jumlah nomial yang cukup, jenis pecahan yang sesuai dan dalam kondisi yang layak edar.