Geliat UMKM di Festival Bangga Buatan Indonesia

Festival Indonesia: Pesta Anak Bangsa, merupakan kegiatan yang menggabungkan musik, kuliner, fesyen.
Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Deputi Bidang Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kemenko Marves Odo RM Manuhutu (kanan), Departemen Pengembangan UMKM dan Perlindungan Konsumen Bank Indonesia (BI) Yunita Resmi Sari (tengah), EVP Transaction Banking Business Development BCA Ketut Alam Wangsawijaya (kedua dari kiri), Direktur Pengembangan Inklusi Keuangan OJK Edwin Nurhadi (kedua dari kanan), dan Deputi Bidang Ekonomi Digital dan Produk Kreatif Kemenparekraf Muhammad Neil El Himam (kiri).