Potret Rusun Marunda Kosong Ditinggal Penghuni, Ada Apa?

Kondisi Rusun Marunda blok C yang mengalami kerusakan di Cilincing, Jakarta, Senin (30/10/2023).
Seorang petugas mengamati kondisi bangunan yang mengalami kerusakan di Rusun Marunda blok C, Cilincing, Jakarta, Senin (30/10/2023).
Sebanyak 451 Kepala Keluarga (KK) yang tinggal di Rusun Marunda blok C1 - C5 telah dipindahkan karena kondisi bangunan sudah tidak layak huni.