Jelang Natal, Produsen Lilin Rumah Kebanjiran Orderan

Pekerja memproduksi lilin di rumah produksi Natureline, Candi, Ampel, Boyolali, Jawa Tengah, Senin (11/12/2023).
Menjelang Hari Raya Natal permintaan lilin dan hampers atau bingkisan lilin meningkat 30 persen dari hari biasanya untuk memenuhi permintaan pasar di sejumlah daerah di Indonesia.
Pekerja memproduksi lilin di rumah produksi Natureline, Candi, Ampel, Boyolali, Jawa Tengah, Senin (11/12/2023).
Menjelang Hari Raya Natal permintaan lilin dan hampers atau bingkisan lilin meningkat 30 persen dari hari biasanya untuk memenuhi permintaan pasar di sejumlah daerah di Indonesia.