Seorang pekerja mengenakan kostum Sinterklas menyapa penumpang saat memasuki kereta cepat Whoosh di Stasiun Kereta Cepat Halim, Jakarta, Minggu (24/12/2023).
Menyambut Natal 2023 KCIC menghadirkan Sinterklas untuk menghibur penumpang kereta cepat.
Sinterklas juga berbagi hadiah kepada penumpang.
Sinterklas juga mengatur para penumpang agar tidak menumpuk.
Jelang Nataru, jumlah penumpang kereta cepat meningkat.