Pembangunan Huntap di Palu Terus Dikebut

Sejumlah pekerja merampungkan pembuatan trotoar jalan di kawasan Huntap Talise di Palu, Sulawesi Tengah, Rabu (27/12/2023).

Kementerian PUPR melalui Central Sulawesi Rehabilitation and Reconstruction Project (CSRRP) terus berupaya menyelesaikan pembangunan huntap di Palu.

Diketahui kontrak pembiayaan oleh Bank Dunia akan berakhir pada pertengahan 2024 mendatang.

Sejumlah pekerja merampungkan pembuatan trotoar jalan di kawasan Huntap Talise di Palu, Sulawesi Tengah, Rabu (27/12/2023).
Kementerian PUPR melalui Central Sulawesi Rehabilitation and Reconstruction Project (CSRRP) terus berupaya menyelesaikan pembangunan huntap di Palu.
Diketahui kontrak pembiayaan oleh Bank Dunia akan berakhir pada pertengahan 2024 mendatang.