Sumatera Barat - Tas anyaman dari daun linsiang merupakan suvenir khas di Desa Wisata Saribu Gonjong, Nagari Koto Tinggi, Limapuluhkota, Sumbar. Yuk lihat pembuatannya.
Foto Bisnis
Melihat Pembuatan Tas Anyaman Berbahan Daun Linsiang di Sumbar
Senin, 02 Sep 2024 07:00 WIB