Tol Padang-Sicincin Mulai Diuji Coba Fungsional

Sejumlah kendaraan melintas satu arah di kilometer 24 jalan tol Padang - Sicincin, Sumatera Barat, Rabu (18/12/2024).