05. Columbia University
|
|
Tapi di sana dia belajar di bawah David Dodd, co-penulis dari "Analisis Keamanan" masih buku mengenai nilai investasi. Universitas ini telah menghasilkan 15 miliuner dengan total kekayaan sampai US$ 96 miliar.
4. New York University
|
|
Paulson meninggalkan NYU untuk pergi, kembali untuk mengambil gelar bisnis sebelum dirinya mendapatkan gelar MBA di Harvard. Seperti halnya Harvard, 74% miliuner lulusan universitas ini adalah pekerja keras dan prestasinya dihasilkan sendiri.
Universitas ini telah menghasilkan 17 miliuner dengan total kekayaan US$ 68 miliar.
3. Stanford University
|
|
2. University of Pennsylvania
|
|
Hadiah terakhir yang ia berikan untuk universitas ialah sumbangan sebesar US$ 25 juta untuk dana Ronald O Perelman Center untuk Ilmu Politik dan Ekonomi di sebuah gedung di kawasan universitas ini.
Terdapat 28 alumni dari Universitas Pennsylvania yang kini telah menjadi miliuner hebat, yang total kekayaannya mencapai US$ 112 miliar.
1. Harvard University
|
|
Lemann mungkin memiliki banyak hal untuk dibicarakan dengan kawan dari kampung halamannya, co Founder dari Facebook, Eduardo Saverin yang juga berkebangsaan Brazil. Saverin yang lulus dari Harvard sedang menghasilkan miliaran dolar di Sillicon Valley.
Saat ini, ia tinggal di Singapura dan menjalankan bisnis dari negara tersebut. Harvard telah menghasilkan 52 miliuner dengan total kekayaan hingga US$ 205 miliar. Dengan pencapaian tersebut, Harvard mungkin tak terkalahkan dalam beberapa tahun ke depan.
Halaman 2 dari 6











































