Aristotle Onassis
|
|
Pulau yang jadi tempat pernikahan Aristotle dan Jacky tersebut sekarang dimiliki oleh cucunya, Athina Onassis. Kabarnya, pulau ini sekarang sedang dalam tahap penjualan, diperkirakan harganya mencapai US$ 200 juta (Rp 1,9 triliun).
Larry Ellison
|
|
Tahun lalu, Ellison membeli pulau terbesar keenam di Hawaii yang bernama Lanai, dari David Murdock pendiri Dole Foods. Di pulau seluas 88.000 hektar itu terdapat Hotel Four Seasons dengan dua lapangan golf serta arena pacuan kuda. Pulau ini ia beli seharga US$ 500- 600 juta.
Richard Branson
|
|
Akan tetapi, pulau tersebut tidak hanya dinikmati oleh Branson saja karena terdapat juga hotel dengan biaya per malam sekitar US$ 50.000. Pulau ini sempat geger diberitakan setelah terjadi kebakaran di salah satu rumah Branson akibat petir. Saat musibah terjadi, aktris kenamaan Hollywood, Kate Winslet, sedang berada di pulau itu dan berhasil menyelamatkan ibunya Branson.
David Copperfield
|
|
Pulau seluas 150 hektar dilengkapi dengan villa yang dilayani oleh 30 karyawan. Villa super mewah ini ia sewakan kepada publik, tapi hanya satu pihak penyewa saja yang diperbolehkan masuk agar kesan pulau pribadi tetap terjaga. Nicolas Cage dan Eddie Murphy pernah menyewa pulau milik Copperfield ini.
Mel Gibson
|
|
Halaman 2 dari 6











































