Jakarta - Menko Maritim dan Sumber Daya, Rizal Ramli, menyentil atau istilah dia 'mengepret' tiga Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dalam satu pekan terakhir.
Tiga perusahaan pelat merah tersebut adalah PT PLN (Persero), PT Pertamina (Persero), dan PT Pelindo II. Apa saja yang dikritisi mantan menteri keuangan ini?