Salak tak hanya enak untuk dimakan segar, namun juga bisa diolah sebagai manisan bahkan dibuat keripik salak. Ada beragam jenis salak yang dapat ditemui di Indonesia, salah satunya salak pondoh yang banyak tumbuh di lereng Gurung Merapi. Salak ini memiliki ciri khas manis dan renyah.
Transmart Carrefour menawarkan beragam pilihan buah salah satunya salak pondoh yang berasal dari perkebunan yang dikelola oleh petani lokal. "Dapatkan Salak Pondoh dengan harga Rp 1.690/100gr," ujar Satria Hamid selaku Corporate Communication General Manager PT Trans Retail Indonesia kepada detikFinance, Rabu (7/9/2016).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Berbagai promo ini berlaku mulai 31 Agustus β 13 September 2016 di Transmart Carrefour tertentu. Promo ini masih ditambah dengan diskon 10% bagi yang bertransaksi menggunakan kartu kredit Bank Mega. Kecuali untuk pembelian susu bayi di bawah 1 tahun, telur curah, pulsa, gadget, dan rokok. Untuk mengetahui promo lain yang berlangsung di Transmart Carrefour, klik http://carrefour.co.id/id/catalog. (hns/hns)











































