Promo Produk Segar Akhir Pekan di Transmart Carrefour

Promo Produk Segar Akhir Pekan di Transmart Carrefour

Adityaputri - detikFinance
Sabtu, 24 Sep 2016 16:02 WIB
Promo Produk Segar Akhir Pekan di Transmart Carrefour
Foto: Adityaputri
Jakarta - Gaya hidup lebih sehat bisa didapatkan dengan mengonsumsi makanan yang segar setiap hari. Dipadukan dengan olahraga rutin dan istirahat yang cukup, badan pun akan lebih bugar.

Pastikan konsumsi sayur dan buah ada dalam setiap porsi makan. Bahkan, bisa dijadikan sebagai camilan sehat di sela waktu makan.

Pada akhir pekan ini, Transmart Carrefour memberikan penawaran untuk berbagai produk segar seperti daging sapi, ikan gurame, buah-buahan, dan masih banyak lagi.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

"Dapatkan harga spesial untuk Daging Rendang Family Pack dengan harga Rp 10.990/100 gr (harga kartu kredit Bank Mega Rp 9.891/100 gr) untuk wilayah Jabodetabek dan Karawang," ujar Satria Hamid selaku Corporate Communication General Manager PT Trans Retail Indonesia kepada detikFinance pada Sabtu (24/9/2016).

Untuk produk Daging Rendang Family Pack di Medan bisa didapatkan dengan harga promosi Rp 10.900/100 gr, Rp 10.950/100 gr di Makassar, Rp 11.390/100 gr di Balikpapan, Rp 11.750/100 gr di Bandung, Rp 11.990/100 gr di Palembang , Jawa Timur, dan Jawa Tengah. Sementara di Cirebon harganya Rp 12.390/100 gr dan Rp 15.990/100 gr di Batam.

Sementara untuk Ikan Gurame Hidup bisa didapatkan dengan harga Rp 5.850/100 gr di Jabodetabek, Karawang (Rp 5.265/100 gr dengan kartu kredit Bank Mega). Untuk buah-buahan, ada penawaran Anggur Red Globe USA dengan harga promosi Rp 5.900/100 gr (Rp 5.310/100 gr dengan kartu kredit Bank Mega).

Dapatkan juga penawaran dari Pisang Cavandish dengan harga promosi Rp 1.790/100 gr (Rp 1.611/100 gr dengan kartu kredit Bank Mega).

Masih untuk buah-buahan, dapatkan kesegaran Nanas Honi dengan Rp 11.900/buah atau Rp 10.710/buah bagi pemegang kartu kredit Bank Mega. Selain dimakan sebagai buah potong nanas segar juga dijus bersama dengan jeruk. Dapatkan Jeruk Honey Murcot Australia dengan harga Rp 4.900/100 gr atau Rp 4.410/100 gr dengan kartu kredit Bank Mega.

Harga kartu kredit Bank Mega adalah harga dengan tambahan diskon 10% yang berlaku dari harga normal atau harga promosi (jika ada). Diskon ini berlaku untuk semua jenis barang kecuali telur curah, susu bayi di bawah 1 tahun, rokok, voucher, pulsa, dan gadget.

Berbagai penawaran ini dapat dinikmati mulai hari Jumat, Sabtu, dan Minggu pada 23-25 September 2016 di Transmart Carrefour tertentu. Untuk mengetahui promo produk segar di kota lain, klik www.carrefour.co.id/shop/promofresh. (ang/ang)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads