Yuk jadikan akhir pekan ini sebagai hari bersih-bersih keluarga. Luangkan hari Minggu untuk mengajak anak belajar membersihkan kamarnya sendiri. Misalnya dengan membereskan mainan dan menempatkannya sesuai kotak. Dengan begitu anak akan belajar untuk lebih disiplin dan bertanggung jawab. Biasakan juga mengingatkan anak untuk membuang bungkus bekas makan atau mengemil di tempat sampah.
"Sediakan di beberapa titik di rumah yang mudah dilihat anak. Apalagi pada akhir pekan ini ada promo untuk berbagai produk pembersih, baik untuk rumah tangga atau kebersihan badan," ujar Satria Hamid selaku Corporate Communication General Manager PT Trans Retail Indonesia kepada detikFinance, Minggu (26/02/2017).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Attack Easy Purple Blossom/Romantic Flower 1.200 gr juga menawarkan harga promo Rp 19.900/bungkus dari harga normal Rp 23.900/bungkus (harga P. Jawa dan Bali, maksimal 4 bungkus/transaksi/pelanggan/hari). Sementara untuk kebersihan badan ada promo dari Biore Body Foam Pouch 450 ml dengan harga Rp 17.500/pouch dari harga normal Rp 22.990/pouch (Rp 15.750/pouch dengan kartu kredit Bank Mega).
Dove Shampoo Volume Nourishment Hair Fall, Damage Treatment 320 ml hadir dengan harga diskon Rp 28.500/botol dari harga normal Rp 43.550/botol (Rp 25.650/botol dengan kartu kredit Bank Mega). Harga kartu kredit Bank Mega adalah harga dengan tambahan diskon 10% bagi yang bertransaksi menggunakan kartu kredit Bank Mega. Sedangkan bagi yang bertransaksi menggunakan kartu debit Bank Mega akan mendapatkan diskon 5%.
Kedua tambahan diskon ini juga berlaku termasuk untuk produk promosi kecuali pembelian susu bayi di bawah 1 (satu) tahun, telur curah, rokok, gadget, pulsa telepon, minuman beralkohol, produk Asuransi Mega Jiwa (Mega Personal Accident AJMI). Dapatkan berbagai promo ini mulai 24-26 Februari 2017 khusus di gerai Transmart dan Carrefour tertentu. Untuk promo lebih lengkap klik http://bit.ly/promo3HARI
(ega/ega)











































