Fakta-fakta di Balik Driver Go-Jek Batal Mogok Narik

Fakta-fakta di Balik Driver Go-Jek Batal Mogok Narik

Achmad Dwi Afriyadi - detikFinance
Selasa, 07 Mei 2019 03:32 WIB
Fakta-fakta di Balik Driver Go-Jek Batal Mogok Narik
Foto: Tim Infografis: Luthfy Syahban

Pernyataan Go-Jek mengenai turunnya order ditepis oleh driver. Driver menyatakan, permintaan stabil.

"Kami merasakan penumpang stabil, tidak ada penurunan, namun keluhan tarif yang jadi lebih mahal, iya ada," kata Igun Wicaksono.

Terkait polemik ini, Igun berharap ada pertemuan agar masalah serupa tidak terulang.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

"Iya kita berharap ada komunikasi bersama antara regulator (Kemenhub), driver (Garda) dan aplikator (Go-Jek)," ungkapnya.

(dna/dna)
Hide Ads