Bagaimana Biar Ongkos Internetan saat WFH Nggak Bikin Kantong Jebol?

Bagaimana Biar Ongkos Internetan saat WFH Nggak Bikin Kantong Jebol?

Herdi Alif Al Hikam - detikFinance
Kamis, 13 Jan 2022 13:20 WIB
Hustle Culture
Foto: Ilustrator: Edi Wahyono

IndiHome juga melakukan simplifikasi paket internet yang menawarkan 5 varian layanan dan 6 varian kecepatan. 5 varian layanan adalah paket internet 3P Reguler, 2P Phone, 2P TV, 3P Digital dan 2P Phone Digital. Sementara 6 varian kecepatan internet yang tersedia dimulai dari 30 Mbps, 40 Mbps, 50 Mbps, 100 Mbps, 200 Mbps, hingga 300 Mbps.

Menurut Vice President Marketing Management Telkom, E Kurniawan, simplifikasi pilihan paket internet bertujuan untuk memudahkan masyarakat dalam berlangganan.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Penyederhanaan paket ini berlaku secara keseluruhan, dan tersedia pada digital channel seperti website indihome.co.id dan aplikasi myIndiHome, hingga pembelian melalui Sales Force.

Inovasi ini akan memudahkan pelangganan dalam berlangganan layanan IndiHome sesuai dengan kebutuhannya dan melakukan single billing dengan praktis.

ADVERTISEMENT

"Melalui inovasi-inovasi tersebut, kami berharap bahwa IndiHome dapat menjadi penyedia layanan internet yang selalu memenuhi kebutuhan digital para pelanggan dan masyarakat sebagai internetnya Indonesia," tutup Kurniawan.


(hal/dna)

Hide Ads