Seperti dikutip dari data perdagangan Reuters, Senin (16/11/2015), pagi tadi dolar AS dibuka menguat di Rp 13.756 dibandingkan posisi pada perdagangan sore pekan lalu di Rp 13.640.
Naiknya risiko global, terutama setelah adanya tragedi penembakan di Paris, membuat investor memburu dolar AS. Ini menjadi salah satu faktor yang membuat The Greenback menguat terhadap mayoritas mata uang.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Menjelang siang ini, dolar AS bergerak di posisi Rp 13.733.
(ang/rrd)











































