Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) merespons negatif atas hasil sementara pemungutan suara tersebut.
Mengutip data perdagangan Bursa Efek Indonesia (BEI), Rabu (9/11/2016), hingga pukul 10.33 waktu JATS, IHSG anjlok90,137 poin (1,65%) ke 5.380,544. Sementara indeks LQ45 merosot 19,474 (2,09%) ke 915,091.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Bursa saham Asia juga kompak melemah. Hanya Indeks Hang Seng yang masih menguat.
Analis Bahana Securities Muhammad Wafi mengungkapkan, jika Hillary menang, akan memberikan harapan perekonomian AS lebih baik dan menjadi sentimen positif di bursa saham. (drk/ang)