Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini mengungkap terkait adanya 31.624 aparatur sipil negara (ASN) yang terdata menerima bantuan sosial (bansos). Data ini diketahui setelah Kementerian Sosial melakukan verifikasi data penerima bansos.
Video 20Detik
Risma Ungkap Ada 31 Ribu ASN Terdata Terima Bansos
Jumat, 19 Nov 2021 04:56 WIB
Jakarta -
(/)