Faisal Basri: Ada Praktik Pencurian Minyak yang Lebih Gila Lagi

Faisal Basri: Ada Praktik Pencurian Minyak yang Lebih Gila Lagi

- detikFinance
Senin, 24 Nov 2014 13:01 WIB
Faisal Basri: Ada Praktik Pencurian Minyak yang Lebih Gila Lagi
Jakarta - Pencurian minyak milik Pertamina yang terjadi di Sumatera Selatan ternyata belum apa-apa. Selama ini masih ada praktik pencurian minyak yang lebih dahsyat.

Ketua Tim Reformasi Tata Kelola Minyak dan Gas Bumi Faisal Basri mengatakan, dirinya tidak lama lagi akan mengungkap permainan pencurian minyak yang lebih besar.

"Nanti kamu tidak lama lagi akan tahu yang lebih gila lagi, praktik pencurian minyak yang lebih gila lagi, tapi nanti, biarkan kami bekerja dulu," tutupnya ditemui di Kantor Kementerian ESDM, Jakarta, Senin (24/11/2014).

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Kedatangan Faisal ke Kementerian ESDM adalah untuk melakukan rapat dengan para anggota-anggota Tim Reformasi tata Kelola Migas.

(rrd/dnl)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads