Sejak pukul 10.15 WIB tampak Direktur dan Executive VP PT Freeport Indonesia Clementino Lamury tiba di kantor Wiranto. Clementino yang mengenakan kemeja putih langsung masuk ke kantor Wiranto tanpa menjelaskan maksud pertemuan tersebut.
Tak lama berselang, hadir Tony Wenas yang merupakan Direktur Eksekutif Freeport Indonesia sekitar pukul 10.35 WIB.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Belum tahu," jawab Tony singkat sambil memasuki gedung Kemenko Polhukam, Jakarta Pusat, Kamis (16/3/2017). (hns/hns)











































