Mengintip Produksi Abon Rojo Koyo
Senin, 23 Agu 2010 11:11 WIB
- Wilayah Winong Boyolali menjadi sentra pembuatan abon sejak puluhan tahun lalu. Salah satu merek abon yang telah bertahan cukup lama adalah Rojo Koyo. Yuk kita intip proses produksinya.
(/hen)











































