PTDI Pamerkan Pesawat N219 di Singapura

Foto Bisnis

PTDI Pamerkan Pesawat N219 di Singapura

Pool - detikFinance
Kamis, 18 Feb 2016 12:09 WIB

Jakarta - PT Dirgantara Indonesia memeriahkan Singapore Airshow di Changi Exhibition Centre. PTDI mempromosikan pesawat N219 hasil karya anak bangsa.

Replika pesawat N219 dipamerkan di Singapore Airshow 2016. Edgar Su/Reuters/detikFoto.
PT Dirgantara Indonesia juga memamerkan simulator kokpit pesawat N219. Edgar Su/Reuters/detikFoto.
Singapore Airshow digelar sejak Selasa 16 hingga Minggu 21 Februari 2016. Sejumlah perusahaan maskapai dari berbagai negara memeriahkan pameran tersebut. Edgar Su/Reuters/detikFoto.
PTDI Pamerkan Pesawat N219 di Singapura
PTDI Pamerkan Pesawat N219 di Singapura
PTDI Pamerkan Pesawat N219 di Singapura
Hide Ads