Jakarta - Seluruh Menteri Koordinasi Kabinet Kerja rapat dengan Banggar di gedung DPR, Rabu (14/9). Mereka membahas Rencana Kerja Anggaran Kementerian Lembaga untuk 2017.
Foto News
Empat Menko dan Banggar Bahas Anggaran 2017
Rabu, 14 Sep 2016 12:20 WIB
