Jonan Tinjau Pembangunan Jaringan Gas Bumi di Rumah Warga

Foto Bisnis

Jonan Tinjau Pembangunan Jaringan Gas Bumi di Rumah Warga

Pool - detikFinance
Senin, 14 Agu 2017 09:52 WIB

Jakarta - Menteri ESDM Ignasius Jonan meninjau pembangunan jaringan gas bumi (jargas) di rumah warga di Kecamatan Prajurit Kulon, Mojokerto, Jawa Timur, Minggu (13/8).

Menteri ESDM Ignasius Jonan melakukan peninjauan dengan didampingi Direktur Utama PT Perusahaan Gas Negara (PGN) Jobi Triananda Hasjim. (Kementerian ESDM).
PGN memperluas 5.000 sambungan jaringan gas di wilayah Mojokerto. Pembangunan jaringan tersebut ditargetkan rampung pada akhir 2017. (Kementerian ESDM).
Kementerian ESDM menugaskan PGN membangun jaringan gas sebanyak 26.000 sambungan yang tersebar di Mojokerto, Bandar Lampung, DKI Jakarta, dan Musi Banyuasin.Β (Kementerian ESDM).
Jonan Tinjau Pembangunan Jaringan Gas Bumi di Rumah Warga
Jonan Tinjau Pembangunan Jaringan Gas Bumi di Rumah Warga
Jonan Tinjau Pembangunan Jaringan Gas Bumi di Rumah Warga
Hide Ads