Indahnya Jalan Trans Papua di Antara Pegunungan

ADVERTISEMENT

Foto Bisnis

Indahnya Jalan Trans Papua di Antara Pegunungan

Pool - detikFinance
Rabu, 27 Des 2017 14:04 WIB

Jakarta - Pemerintah mengebut pengerjaan jalan Trans Papua. Jalan yang menembus hutan dan membelah gunung ini jadi kado terindah bagi masyarakat Papua dan Papua Barat.

Jalan Trans-Papua sendiri dirancang sepanjang 4.330,07 kilometer. Hingga akhir tahun 2016, sudah tembus 3.851,93 kilometer. Pool/PUPR.
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono menargetkan total panjang Jalan Trans-Papua yang bisa tembus tahun 2017 mencapai 3.963 atau bertambah 112 km. Pool/PUPR.
Jalan ini membentang, dan menghubungkan berbagai wilayah di Papua, yakni dari Kwatisore-Nabire-Wagete-Enarotali-Ilaga-Mulia-Usilimo-Wamena-Elelil-Jayapura-Wamena-Habema-Kenyam-Mumugu. Pool/PUPR.
Jalan ini juga melewati wilayah Kenyam-Dekai-Oksibil-Waropko-Tanah Merah-Merauke-Wagete-Timika. Pool/PUPR.
Dengan bertambah panjang jalan Trans Papua yang akan dibuka, kini tersisa 366,20 km lagi yang akan dibuka menuju tahun 2019. Pool/PUPR.
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) bekerjasama dengan Zeni TNI Angkatan Darat bekerja sama membangun jalan yang sebelumnya merupakan hutan belantara ini. Pool/PUPR.
Pada akhir 2019 targetnya jalan yang belum tembus sepanjang 366 km akan tersambung. Pool/PUPR.
Indahnya Jalan Trans Papua di Antara Pegunungan
Indahnya Jalan Trans Papua di Antara Pegunungan
Indahnya Jalan Trans Papua di Antara Pegunungan
Indahnya Jalan Trans Papua di Antara Pegunungan
Indahnya Jalan Trans Papua di Antara Pegunungan
Indahnya Jalan Trans Papua di Antara Pegunungan
Indahnya Jalan Trans Papua di Antara Pegunungan

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT