Sempat Disetop, Konstruksi Layang Tol Becakayu akan Digeber Lagi

Foto Bisnis

Sempat Disetop, Konstruksi Layang Tol Becakayu akan Digeber Lagi

Puti Aini Yasmin - detikFinance
Jumat, 02 Mar 2018 17:41 WIB

Jakarta - Proyek Tol Becakayu sudah lulus evaluasi konstruksi layang, cuma kegiatan tersebut belum dimulai. Rencananya, konstruksi layang baru mulai pekan depan.

Menurut pemimpin proyek Tol Becakayu, Herarto Startino, konstruksi layang dilanjutkan kembali Senin (5/3/2018).

Konstruksi layang memang belum dimulai karena sedang dalam persiapan.

Sementara itu, Kepala Bagian Humas dan CSR Waskita Poppy Sukmawati mengatakan bahwa pekerjaan bagian atas akan dilakukan setelah pengecekan.

Sebelumnya, Komite Keselamatan Konstruksi (KKK) menyatakan konstruksi layang di 38 proyek infrastruktur bisa dilanjutkan.

Salah satunya adalah proyek Tol Bekasi-Cawang-Kampung Melayu (Becakayu) di beberapa titik masih dibangun.

Sempat Disetop, Konstruksi Layang Tol Becakayu akan Digeber Lagi
Sempat Disetop, Konstruksi Layang Tol Becakayu akan Digeber Lagi
Sempat Disetop, Konstruksi Layang Tol Becakayu akan Digeber Lagi
Sempat Disetop, Konstruksi Layang Tol Becakayu akan Digeber Lagi
Sempat Disetop, Konstruksi Layang Tol Becakayu akan Digeber Lagi
Hide Ads