Depok - Apartemen Taman Melati Margonda 2 sudah memasuki tahap topping off. Hunian vertikal ini pun kembali sasar mahasiswa karena letaknya di bilangan Margonda, Depok.
Foto Bisnis
Hunian Vertikal di Margonda yang Sasar Mahasiswa
Minggu, 08 Apr 2018 15:01 WIB
