Bahas Anggaran Bulog di DPR, Buwas Tampil Brewokan

Foto Bisnis

Bahas Anggaran Bulog di DPR, Buwas Tampil Brewokan

Lamhot Aritonang - detikFinance
Kamis, 13 Sep 2018 14:49 WIB

Jakarta - Dirut Perum Bulog Budi Waseso dan Komisi IV menggelar rapat membahas anggaran Perum Bulog. Dalam rapat itu Buwas tampil dengan brewok yang menghiasi wajahnya.

Budi Waseso (Buwas) yang kini tampil brewok menghadiri rapat dengar pendapat di Komplek Parlemen Senayan, Jakarta, Kamis (13/9/2018).

Budi Waseso (Buwas) mendengarkan penjelasan dari pimpinan dan anggota Komisi IV DPR.

Rapat membahas anggaran Perum Bulog.

Rapat  dibuka oleh Ketua Komisi IV, Michael Wattimena dan didampingi Viva Yoga Mauladi.

Rapat juga membahas soal kinerja operasional, evaluasi pelaksanaan APBN Tahun 2018 serta RAPBN Tahun 2019 Perum Bulog.

Bahas Anggaran Bulog di DPR, Buwas Tampil Brewokan
Bahas Anggaran Bulog di DPR, Buwas Tampil Brewokan
Bahas Anggaran Bulog di DPR, Buwas Tampil Brewokan
Bahas Anggaran Bulog di DPR, Buwas Tampil Brewokan
Bahas Anggaran Bulog di DPR, Buwas Tampil Brewokan
Hide Ads