Kini Stasiun Jakarta Kota Layani Kereta Jarak Jauh

Foto Bisnis

Kini Stasiun Jakarta Kota Layani Kereta Jarak Jauh

Agung Pambudhy - detikFinance
Rabu, 29 Mei 2019 21:28 WIB

Jakarta - PT KAI mengoperasikan Stasiun Jakarta Kota sebagai stasiun keberangkatan dan kedatangan kereta api jarak jauh.

Komisaris PT KAI Riza Primadi melepas keberangkatan KA Menoreh di Stasiun Jakarta Kota, Jakarta, Rabu (29/5/2019).
Komisaris PT KAI Riza Primadi juga menyepatkan menyapa penumpang kereta di Stasiun Jakarta Kota.
Kini stasiun yang terletak di Jakarta Utara itu melayani keberangkatan dan kedatangan kereta jarak jauh.
Kereta yang berangkat dari Stasiun Jakarta Kota adalah KA Kutojaya Utara, KA Jayakarta Premium, dan KA Menoreh.
Petugas siap melayani para penumpang yang akan menaiki kereta dari Stasiun Jakarta Kota.
Kini Stasiun Jakarta Kota Layani Kereta Jarak Jauh
Kini Stasiun Jakarta Kota Layani Kereta Jarak Jauh
Kini Stasiun Jakarta Kota Layani Kereta Jarak Jauh
Kini Stasiun Jakarta Kota Layani Kereta Jarak Jauh
Kini Stasiun Jakarta Kota Layani Kereta Jarak Jauh
Hide Ads