Jelang Idul Adha, Harga Cabai Makin Pedas

Foto Bisnis

Jelang Idul Adha, Harga Cabai Makin Pedas

Antara Foto - detikFinance
Sabtu, 10 Agu 2019 16:59 WIB

Jakarta - Sehari jelang Idul Adha, harga cabai melonjak tinggi. Harnya bahkan mencapai dua kali lipat dari biasanya.

Warga membeli cabai merah di Pasar Terong, Makassar, Sulawesi Selatan, Sabtu (10/8/2019). ANTARA FOTO/Arnas Padda.
Jelang hari raya Idul Adha 1440 H, harga cabai merah di sejumlah pasar tradisional di Makassar naik dua kali lipat dari Rp35 ribu menjadi Rp70 ribu per kilogram akibat tingginya permintaan. ANTARA FOTO/Arnas Padda.
Di Pasar Cibinong, Bogor, Jawa Barat, harga berbagai macam jenis cabai mengalami kenaikan satu pekan terakhir. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya.
Cabai rawit merah naik dari Rp 40 ribu menjadi Rp 95 ribu per kilogram, cabai rawit hijau dan cabai merah besar dari Rp 30 ribu menjadi Rp 90 ribu per kilogram. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya.
Jelang Idul Adha, Harga Cabai Makin Pedas
Jelang Idul Adha, Harga Cabai Makin Pedas
Jelang Idul Adha, Harga Cabai Makin Pedas
Jelang Idul Adha, Harga Cabai Makin Pedas
Hide Ads