Pernak-pernik Natal Hiasi Mal di Jakarta

Foto Bisnis

Pernak-pernik Natal Hiasi Mal di Jakarta

Pradita Utama - detikFinance
Selasa, 17 Des 2019 21:18 WIB

Jakarta - Jelang perayaan Natal sejumlah mal di Ibu kota berhias dengan pernak-pernik pohon Natal. Salah satunya mal di Kawasan Senayan City.

Mal di Senayan City, Jakarta, mulai berhias untuk menyambut Natal.
Pohon Natal yang cukup besar diletakan di salah satu sudut mal.
Pengunjung melintas di depan pernak-pernik pohon Natal di kawasan Senayan City, Jakarta, Selasa (17/12).
Jelang perayaan Natal dan libur akhir tahun sejumlah mal di Ibukota berhias dengan pernak-pernik pohon Natal.
Salah satunya mal di Kawasan Senayan City.
Pohon bertema Gigantic Christmas Tree ini menjulang setinggi 13 meter di tengah main Atrium berhiaskan karakter BT21.
Selain pohon natal, ada juga pernak-pernaik lain yang turut dijual.
Pernak-pernik ini jadi tempat selfie pengunjung mal.
Instalasi ini dikreasikan oleh Felix Tjahyadi selaku creator dari keseluruhan tema natal di Senayan City.
Pernak-pernik Natal Hiasi Mal di Jakarta
Pernak-pernik Natal Hiasi Mal di Jakarta
Pernak-pernik Natal Hiasi Mal di Jakarta
Pernak-pernik Natal Hiasi Mal di Jakarta
Pernak-pernik Natal Hiasi Mal di Jakarta
Pernak-pernik Natal Hiasi Mal di Jakarta
Pernak-pernik Natal Hiasi Mal di Jakarta
Pernak-pernik Natal Hiasi Mal di Jakarta
Pernak-pernik Natal Hiasi Mal di Jakarta
Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads