NTB - Wapres Ma'ruf Amin meresmikan Bank Wakaf Mikro (BWM) Ahmad Taqiuddin Mansur di Pondok Pesantren NU Al-Manshuriyah Ta'limusshibyan, NTB, Kamis (20/2).
Foto Bisnis
Momen Ma'ruf Amin Resmikan Bank Wakaf Mikro di NTB

Wakil Presiden Ma'ruf Amin disaksikan Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso dan Gubernur NTB Zulkieflimansyah menandatangani prasasti peresmian Bank Wakaf Mikro Ahmad Taqiuddin Mansur (ATQIA). Istimewa/Dok Wapres.
Bank Wakaf Mikro (BWM) ATQIA merupakan Lembaga Keuangan Mikro Syariah yang didirikan atas izin OJK yang bekerja sama dengan Astra Financial. Istimewa/Dok Wapres.
Bank Wakaf Mikro (BWM) ATQIA didirikan untuk menyediakan akses permodalan atau pembiayaan bagi masyarakat kecil di sekitar pondok pesantren yang belum memiliki akses pada lembaga keuangan formal. Istimewa/Dok Wapres.
Ma'ruf Amin memberikan sambutan usai meresmikan Bank Wakaf Mikro (BWM) Ahmad Taqiuddin Mansur di Pondok Pesantren NU Al-Manshuriyah Ta'limusshibyan, NTB. Istimewa/Dok Wapres.