Jakarta - H-3 Lebaran, sejumlah warga Bekasi memadati salah satu pusat perbelanjaan untuk berburu baju. Berikut foto-fotonya.
Foto Bisnis
Warga Bekasi Ramai-ramai Borong Baju Lebaran
Kamis, 21 Mei 2020 14:40 WIB
Begini potret sejumlah warga saat berburu baju Lebaran.

H-3 menjelang Idul Fitri, sejumlah pusat perbelanjaan ramai didatangi warga yang ingin berbelanja kebutuhan lebaran dan pihak penjual menawarkan berbagai potongan harga.
Untuk masuk kekawasan ini pengunjung diwajibkan memakai masker, cuci tangah dan dicek suhu tubuh.
Di dalam swalayan pengunjung selalu diingatkan agar menjaga jarak.
Menurut sejumlah karyawan toko ini buka hanya menjelang lebaran.
Pemerintah Kota Bekasi berencana melakukan pelonggaran PSBB mulai 26 Mei 2020.Â
Bagaimana menurut Anda?