Produksi Arang Batok di Jambi Capai 500 Kg Per Hari Lho

Snapshots

Produksi Arang Batok di Jambi Capai 500 Kg Per Hari Lho

ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan - detikFinance
Jumat, 10 Jul 2020 18:30 WIB

Jambi - Produksi arang batok di Kuala Jambi, Jambi, mampu menghasilkan 500 kilogram per hari lho. Dan dipasarkan ke sejumlah daerah di Sumatera dan Jawa.

Pekerja mengemas arang batok ke dalam karung di Kuala Jambi, Tanjungjabung Timur, Jambi, Jumat (10/7/2020). Tempat produksi yang berada di sentra komoditas kelapa Provinsi Jambi tersebut mampu menghasilkan 500 kilogram arang batok per hari yang dipasarkan ke sejumlah daerah di pulau Sumatera dan Jawa. ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/pras.
Pekerja mengemas arang batok ke dalam karung di Kuala Jambi, Tanjungjabung Timur, Jambi, Jumat (10/7/2020).Β 
Pekerja mengemas arang batok ke dalam karung di Kuala Jambi, Tanjungjabung Timur, Jambi, Jumat (10/7/2020). Tempat produksi yang berada di sentra komoditas kelapa Provinsi Jambi tersebut mampu menghasilkan 500 kilogram arang batok per hari yang dipasarkan ke sejumlah daerah di pulau Sumatera dan Jawa. ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/pras.
Tempat produksi yang berada di sentra komoditas kelapa Provinsi Jambi tersebut mampu menghasilkan 500 kilogram arang batok per hari yang dipasarkan ke sejumlah daerah di pulau Sumatera dan Jawa.
Produksi Arang Batok di Jambi Capai 500 Kg Per Hari Lho
Produksi Arang Batok di Jambi Capai 500 Kg Per Hari Lho
Hide Ads