Mengintip Proyek Tol Cibitung-Cilincing yang Disetop Sementara

Foto Bisnis

Mengintip Proyek Tol Cibitung-Cilincing yang Disetop Sementara

Istimewa - detikFinance
Sabtu, 22 Agu 2020 08:30 WIB

Jakarta - Pekerjaan pembangunan Tol Cibitung -Cilincing pada seksi 4 Kanal Banjir Timur-Cilincing disetop sementara. Begini penampakannya.

Mengintip proyek tol Cibitung-Cilincing yang disetop sementara
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melakukan penghentian sementara pekerjaan pembangunan Tol Cibitung-Cilincing pada seksi 4 Kanal Banjir Timur – Cilincing. Langkah ini diambil karena terjadi kecelakaan konstruksi saat pengecoran. Foto: Dok. Kementerian PUPR
Mengintip proyek tol Cibitung-Cilincing yang disetop sementara
“Kami telah melaporkan kepada Bapak Menteri PUPR. Sesuai arahan, harus ada tindakan tegas kepada Kontraktor dan konsultan pengawas yang telah lalai dalam menerapkan dan mengedepankan prosedur Keamanan, Keselamatan, dan Kesehatan Kerja (K3),” ujar Kepala Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Kementerian PUPR Danang Parikesit. Foto: Dok. Kementerian PUPR
Mengintip proyek tol Cibitung-Cilincing yang disetop sementara
Proyek Jalan tol Cibitung – Cilincing membentang sepanjang 34 km dikerjakan PT. Cibitung Tanjung Priok Port Tollways terdiri atas 4 seksi. Seksi 1 SS Cibitung – Gabus Indah (12,77 km) progresnya mencapai 96,94 %, Seksi 2 Gabus Indah – Muara Bakti (6,05 km) progresnya mencapai 91,31 %, Seksi 3 Muara Bakti – Kanal Banjir Timur (10,64 km) progresnya mencapai 82,52 %, dan Seksi 4 Kanal Banjir Timur – Cilincing (4,56 km) progresnya mencapai 43,83 %. Foto: Dok. Kementerian PUPR
Mengintip proyek tol Cibitung-Cilincing yang disetop sementara
Tol  Cibitung - Cilincing merupakan jaringan jalan tol di kawasan Metropolitan Jabodetabek (Jakarta- Bogor-Depok- Tanggerang- Bekasi) diharapkan dapat meningkatkan kelancaran mobilitas, pergerakan komuter, dan logistik, khususnya menuju kawasan industri Cibitung dan Cilincing. Foto: Dok. Kementerian PUPR
Mengintip Proyek Tol Cibitung-Cilincing yang Disetop Sementara
Mengintip Proyek Tol Cibitung-Cilincing yang Disetop Sementara
Mengintip Proyek Tol Cibitung-Cilincing yang Disetop Sementara
Mengintip Proyek Tol Cibitung-Cilincing yang Disetop Sementara
Hide Ads