Kediri - Di Desa Pohrubuh, Kabupaten Kediri, ada kuliner sate kambing yang sangat terkenal murahnya. Seporsi sate kambing harganya hanya Rp 10.000 saja lho.
Foto Bisnis
Sate Kambing dan Ayam di Kediri Cuma Rp 10 Ribu Per Porsi Lho
Minggu, 15 Nov 2020 18:00 WIB
