Kondisi Terkini Stasiun Tanah Abang di Hari Pertama Lebaran

Foto Bisnis

Kondisi Terkini Stasiun Tanah Abang di Hari Pertama Lebaran

Achmad Dwi Afriyadi - detikFinance
Kamis, 13 Mei 2021 17:18 WIB

Jakarta - Stasiun Tanah Abang di Jakarta Pusat sesekali tampak ramai pada siang ini. Banyak orang memanfaatkan alat transportasi massal tersebut di hari pertama Lebaran.

Stasiun Tanah Abang di Jakarta Pusat sesekali tampak ramai pada siang ini. Banyak orang memanfaatkan alat transportasi massal tersebut di hari pertama Lebaran.
Keramaian di Stasiun Tanah Abang tampak dari banyaknya penumpang yang naik, serta transit dari stasiun ini. Tapi, stasiun kemudian sepi begitu penumpang naik kereta.
Kondisi Terkini Stasiun Tanah Abang di Hari Pertama Lebaran
Kondisi Terkini Stasiun Tanah Abang di Hari Pertama Lebaran
Kondisi Terkini Stasiun Tanah Abang di Hari Pertama Lebaran
Hide Ads