Jakarta - elama tahun 2020, Surge terus menunjukkan pertumbuhan positif dengan perolehan operating profit tahun buku 2020 sebesar 20,1%.
Foto Bisnis
Momen RUPST Solusi Sinergi Digital
Jumat, 11 Jun 2021 19:33 WIB

CEO Surge Hermansjah Haryono, Komisaris Utama Surge Rudiantara, dan Komisaris Independen Surge Heri Sunaryadi dalam kegiatan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) perdana PT. Solusi Sinergi Digital Tbk. (IDX: WIFI) atau Surge.Β
Selama tahun 2020, Surge terus menunjukkan pertumbuhan positif dengan perolehan operating profit tahun buku 2020 sebesar Rp13,8 miliar atau tumbuh 20,1% YoY.