Foto Bisnis

Harga Kedelai Naik, Perajin Mogok, Tahu Tempe Hilang di Pasar Bandung

Wisma Putra - detikFinance
Senin, 21 Feb 2022 13:01 WIB
1 dari 5

Berdasarkan pantauan detikJabar di Pasar Kosambi, Kota Bandung, pada pukul 09.00 WIB, lapak-lapak yang biasa menjajakan tahu dan tempe terlihat kosong, Senin (21/2/2022).

Bandung - Efek domino kenaikan harga kedelai berlanjut. Para perajin tahu dan tempe di Jawa Barat mogok produksi. Akibatnya, tahu-tempe menghilang di pasaran.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork