Foto Bisnis

Kisah Saenz, Ibu di AS yang Berburu Susu Formula Hingga ke Meksiko

Gregory Bull/AP Photo - detikFinance
Rabu, 25 Mei 2022 12:30 WIB
1 dari 6

Krisis susu formula yang sedang melanda Amerika Serikat membuat sejumlah warganya memilih untuk berbelanja susu di Meksiko. Salah satunya Michelle Saenz dari Santee, California, Selasa (24/5/2022) waktu setempat.

Meksiko - Krisis susu formula sedang melanda Amerika Serikat beberapa waktu belakangan ini. Akibatnya, tak sedikit warga AS yang pergi ke Meksiko untuk berbelanja susu.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork