Potret Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles

Foto Bisnis

Potret Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles

Pool - detikFinance
Jumat, 28 Okt 2022 18:05 WIB

Jakarta - Koin 50 pence bergambar Raja Charles mulai dicetak. Produksinya dilakukan di The Royal Mint di Llantrisant, Wales.

Inggris Segera Punya Uang Koin Baru Bergambar Raja Charles

Koin 50 pence bergambar Raja Charles mulai dicetak. Produksinya dilakukan di The Royal Mint di Llantrisant, Wales. (dok. BBC)

Masyarakat Inggris akan memiliki uang koin baru. Uang koin bergambar Raja Charles akan segera beredar.

Martin menyebut butuh kerja keras dan waktu berbulan-bulan untuk mendapat gambar yang pas. Adapun gambar pada koin 50 pence adalah potret Raja Charles di ulang tahun ke 70-nya. (AP Photo/Alastair Grant)

Masyarakat Inggris akan memiliki uang koin baru. Uang koin bergambar Raja Charles akan segera beredar.

"Itu harus menjadi potret yang tepat dan bisa mengatakan sesuatu tentang nilai-nilai abadi dari institusi yang dia wakili," kata Mr Jennings dikutip dari BBC, Jumat (28/10/2022). (AP Photo/Alastair Grant)

Koin Baru Inggris Bergambar Wajah Raja Charles

Kehadiran koin ini mengikuti tradisi berabad-abad di mana wajah raja menghadap ke arah kiri. Berbeda dengan Ratu Elizabeth, potret Raja Charles tidak mengenakan mahkota. (dok. Istimewa)

Koin Bergambar Raja Charles III Resmi Dirilis dan Siap Edar

Raja Charles secara pribadi menyetujui patung itu dan disebut senang dengan gambar tersebut. Sisi lain dari koin adalah salinan desain yang digunakan pada Mahkota 1953 yang dibuat untuk memperingati penobatan Ratu. (DW News)

Masyarakat Inggris akan memiliki uang koin baru. Uang koin bergambar Raja Charles akan segera beredar.

Ini termasuk empat perempat dari Royal Arms digambarkan dalam perisai. Di antara setiap perisai ada lambang negara, yaitu mawar, thistle, shamrock, dan daun bawang. (AP Photo/Alastair Grant)

Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles

Koin 50 pence mulai didistribusikan sesuai dengan permintaan oleh bank, lembaga pembangunan, dan kantor pos. Sekitar 9,6 juta koin 50 pence dari desain terbaru akan dibuat. Uang koin ini akan beredar bersamaan dengan koin bergambar ratu, sehingga 27 miliar koin bisa digunakan transaksi. (DW News)

Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles

Anne Jessopp, Kepala Eksekutif The Royal Mint, menjelaskan koin umumnya bertahan selama 20 tahun. Koin bergambar Ratu Elizabeth dan Raja Charles akan beredar bersama selama bertahun-tahun yang akan datang. (dok. BBC)

Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles

Mulai awal tahun depan, koin dari 1 pence hingga 2 poundsterling yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari akan dicetak dengan gambar Raja Charles yang sama. Koin itu akan dikirim saat dibutuhkan untuk mengganti koin lama yang rusak dan untuk memenuhi permintaan tambahan. (dok. BBC)

Potret Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles
Potret Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles
Potret Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles
Potret Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles
Potret Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles
Potret Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles
Potret Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles
Potret Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles
Potret Koin Baru Inggris Bergambar Raja Charles
Hide Ads