Foto Bisnis

Kominfo Dukung Percepatan Digitalisasi Logistik

dok. Kominfo - detikFinance
Kamis, 22 Jun 2023 14:46 WIB
1 dari 3

Transformasi digital pada sektor strategis merupakan salah satu agenda utama Kominfo saat ini, dan sektor logistik menjadi bagian dari fokus tersebut. Kolaborasi dan sinergi antara pemerintah dengan pelaku industri, start-up digital serta stakeholder terkait lainnya memainkan peran kunci keberhasilan digitalisasi sektor logistik.  

Jakarta - Kominfo, Kemenhub dan McEasy gelar sosialisasi pemanfaatan vehicle smart monitoring system. Hal ini untuk mendorong percepatan digitalisasi logistik.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork