Desak G7 Setop Beri Utang, Pendemo Geruduk Kedubes Prancis

Foto Bisnis

Desak G7 Setop Beri Utang, Pendemo Geruduk Kedubes Prancis

Ari Saputra - detikFinance
Kamis, 22 Jun 2023 21:00 WIB

Jakarta - Sejumlah aktivis gelar demo di Kedubes Prancis, Jakarta. Mereka mendesak negara-negara G7 menghentikan skema utang negara-negara selatan terkait krisis iklim.

Sejumlah aktivis gelar demonstrasi di Kedubes Prancis, Jakarta. Mereka mendesak negara-negara G7 menghentikan skema utang negara-negara selatan terkait krisis iklim.
Sejumlah aktivis dari berbagai elemen menggelar aksi unjukrasa di depan Kedubes Prancis untuk Indonesia di Jl MH Thamrin, Jakarta, Kamis (22/6/2023).
 
Sejumlah aktivis gelar demonstrasi di Kedubes Prancis, Jakarta. Mereka mendesak negara-negara G7 menghentikan skema utang negara-negara selatan terkait krisis iklim.
Mereka mendesak negara-negara yang tergabung dalam G7 dan sedang mengadakan Summit for a New Global Financing Pact di Paris, untuk menghentikan skema utang baru untuk negara-negara selatan terkait krisis iklim. Negara-negara G7 adalah Prancis, Amerika Serikat, Jerman, Kanada, Inggris, Italia, Jepang. 
 
Sejumlah aktivis gelar demonstrasi di Kedubes Prancis, Jakarta. Mereka mendesak negara-negara G7 menghentikan skema utang negara-negara selatan terkait krisis iklim.
Skema utang baru dinilai semakin memperburuk utang publik dan memperparah krisis ekonomi yang diderita oleh kelompok paling rentan.
 
Sejumlah aktivis gelar demonstrasi di Kedubes Prancis, Jakarta. Mereka mendesak negara-negara G7 menghentikan skema utang negara-negara selatan terkait krisis iklim.
Selain itu, para pendemo mendesak negara G7 menaikkan pajak terhadap orang kaya dan sangat kaya.
 
Sejumlah aktivis gelar demonstrasi di Kedubes Prancis, Jakarta. Mereka mendesak negara-negara G7 menghentikan skema utang negara-negara selatan terkait krisis iklim.
Pendemo tergabung dalam Organisasi Masyarakat Sipil Indonesia sepert JALA PRT, Kruha dan Walhi. 
 
Sejumlah aktivis gelar demonstrasi di Kedubes Prancis, Jakarta. Mereka mendesak negara-negara G7 menghentikan skema utang negara-negara selatan terkait krisis iklim.
Dalam aksinya mereka membentangkan spanduk tuntutan dan poster terkait materi demo. Selain itu, sebagian pendemo mengenakan topeng bergambar pimpinan negara-negara G7.
 
Desak G7 Setop Beri Utang, Pendemo Geruduk Kedubes Prancis
Desak G7 Setop Beri Utang, Pendemo Geruduk Kedubes Prancis
Desak G7 Setop Beri Utang, Pendemo Geruduk Kedubes Prancis
Desak G7 Setop Beri Utang, Pendemo Geruduk Kedubes Prancis
Desak G7 Setop Beri Utang, Pendemo Geruduk Kedubes Prancis
Desak G7 Setop Beri Utang, Pendemo Geruduk Kedubes Prancis
Hide Ads